radiokita.net – Pada pertengahan tahun 2012, karya- karya mereka bertiga telah berhasil terangkum dalam sebuah album yang bertajuk “Dengarkan Dari Hati” inilah album pertama dari RASS, sebuah band baru yang ingin ambil peran dalam meramaikan industri musik Indonesia, mereka ingin menentramkan hati para pecinta musik dengan menggunakan karya mereka.

Semua materi lagu mereka terkemas dalam nuansa akustik dan menyajikan lantunan nada- nada yg romantic dan menentramkan hati setiap pendengarnya, seakan ingin menyampaikan pesan cinta, keindahan dan kasih sayang, serta bisa dinikmati segala usia dan kalangan penikmat musik.
Salam satu jiwa, jiwa bahagia dan romansa
Artist : RASS (Romantic Accoustic and Super Spirit)
Genre : Romantic Accoustic
Album : Dengarkan dari hati
Terbentuk : 19 Februari 2012
Personel :
Marsya Adintya ( Vocal )
Ubay Syah Reza ( Vocal )
Yahya Abi Manyu ( Gitar )
Website : www.rassband.com
Twitter : @rassband
+62856-5553-4466
+62811-9302-807